Assalumualaikum wr.wb
Hai..
Semua orang, pasti menginginkan kebahagiaan bukan? Menurut kalian
bahagia itu apasih,dan kenapa kalian sangat menginginkannya?
Setiap orang pasti punya
definisi bahagianya masing-masing, dan sangat berbeda-beda pastinya.
Mungkin salahsatu definsi bahagianya karena mendapatkan uang yang
banyak,jalan-jalan(traveling), atau mungkin juga kalo dapet Chat dari sidia?
Hahaa.
Tetapi menurut saya definisi
bahagia itu adalah masalah soal perasaan, apa yang dirasakan oleh
kita, yang dilakukan oleh kita disetiap harinya.
Dan juga kebahagiaan itu gak bisa di ukur dengan uang sebanyak
apapun, karena orang yang mungkin punya banyak uang belum tentu juga bahagia.
Bahagia itu relatif karena setiap orang pasti memiliki masing
masing makna yang sangat berbeda.
Bahagia itu ada didalam diri kita sendiri, karena yang nentuin
kebahagiaan itu diri kita sendiri,jika kita bisa memecahkan suatu masalah
pastinya kita sangat bahagia, atau jika kita mendapatkan rizki yang banyak
pasti kita sangat bahagia juga dan sangat bersyukur.
Karena bahagia ada didalam diri kita sendiri. Maka perbaikilah
dirimu agar menjadi orang yang berguna,yang bermanfaat bagi semua orang,
jadilah orang yang membanggakan dan dibanggakan orang tua dan orang banyak.
Agar kelak kamu sukses semua orang menghormatimu. kamu pasti akan merasa bangga
dan bahagia, bukan hanya dirikamu sendiri , tapi orang tua dan oranglainpun
juga ikut bahagia.
Intinya jangan lupa bahagia yaaa
Mungkin hanya sedikit semoga
bermanfaat,maaf jika ada kesalahan atau kata-kata yang tidak sopan.
Terimakasih.
Wasalamualaikum wr. wb.
0 Response to "DEFINISI BAHAGIA Oleh: Viqria Agustin, XI MIA"
Posting Komentar